Obat Batuk alami dengan Melia Propolis

Batuk merupakan mekanisme pertahanan tubuh di saluran pernapasan
dan merupakan gejala suatu penyakit atau reaksi tubuh terhadap
iritasi di tenggorokan karena adanya lendir, makanan, debu, asap dan sebagainya.
Batuk terjadi karena rangsangan tertentu, misalnya debu di reseptor batuk
(hidung, saluran pernapasan, bahkan telinga). Kemudian reseptor akan
mengalirkan lewat syaraf ke pusat batuk yang berada di otak.
Di sini akan memberi sinyal kepada otot-otot tubuh untuk mengeluarkan
benda asing tadi, hingga terjadilah batuk.
Batuk tergolong menjadi 2 jenis: Batuk Kering dan Batuk Berdahak,
berikut adalah penyebab terjadinya batuk
1. Virus
2. Bronkopasme (iritasi pada saluran bronkial)
3. Alergi
4. Pengaruh beberapa Obat
5. Asma
6. Debu atau asap
MANFAAT MELIA PROPOLIS UNTUK PENYAKIT BATUK MENAHUN,,,
Q.S AN-NAHL 69
“…..dari perut lebah itu keluar minuman yang bermacam-macam warnanya, di dalamnya terdapat obat yang menyembuhkan bagi Manusia. Sesungguhnya pada demikian itu benar-benar terdapat tanda (kebesaran Tuhan) bagi orang-orang yang memikirkan”
ROY KUPINSEL ,MD (MAITLAND FLORIDA)
Propolis sebagai anti biotik alami yang mampu melawan berbagai
penyakit tanpa EFEK SAMPING
Dr. K. LUND AAGAARD
Bioflavonoid yang terkandung dalam Propolis dapat mendegradasi
radikal bebas yang disebabkan POLUSI, BAHAN PENGAWET,
dan BAHAN KIMIA lain yang masuk kedalam tubuh. Kemampuan kerja
BIOFLAVONOID ini setara dengan KEMAMPUAN 500 BUAH JERUK
PROF. ARNOLD BECKET
Propolis mampu MENYEMBUHKAN berbagai macam penyakit yang disebabkan
VIRUS, BAKTERI, dan JAMUR
RUSSIA RESEARCH TEAM
Dalam Propolis terdapat anti biotik alami dan anti viral, vitamin, asam amino,
mineral yang sangat MUJARAB untuk penyakit mulut, tenggorokan
Karena manfaat MELIA PROPOLIS sebagai OBAT YANG MEYEMBUHKAN
BAGI MANUSIA, SEBAGAI ANTIBIOTIK ALAMI,
DAPAT MENANGKAL RADIKAL BEBAS, MELAWAN VIRUS, BAKTERI,
dan JAMUR, sehingga PENDERITA BATUK bisa sembuh dengan mengkonsumsi
MELIA PROPOLIS secara RUTIN.
Cara Pakai Propolis Untuk Penderita BATUK :
-
Diminum : 5 x 20 tetes / hari * ( dalam 1/4 gelas air / diminum langsung)
note: MELIA PROPOLIS dapat dikonsumsi dengan obat dokter, tetapi dengan jangka minum 1/2 jam setelah meminum obat dokter
MELIA PROPOLIS LEBIH BAIK DIMINUM DENGAN MADU
tidak masalah jika dicampur dengan minuman lain selain minuman beralKohol,
soda, dan kopi (KARENA ZAT CAPE YANG BERADA DALAM MINUMAN
TERSEBUT DAPAT BEREAKSI DENGAN MELIA PROPOLIS, SEHINGGA
MENURUNKAN ANTI OKSIDAN DALAM KANDUNGAN MELIA PROPOLIS)
Mengkonsumsi Melia propolis TIDAK ADA EFEK SAMPING, justru yang akan terjadi adalah DETOKSIFIKASI (proses pengeluaran racun dari dalam TUBUH)
Detoksifikasi yang Ditimbulkan penderita batuk adalah :
Sakit pada bagian tenggorokan / dada, dan Batuk – batuk